Kamis, 21 Oktober 2010

Tips Trick Pengertian Nofollow dan Dofollow

  
Nofollow merupakan atribut standar pada template blog arti garis beasrnya memberi tahu beberapa mesin pencari dan hyperlink. Ini di maksudkan untuk mengurangi efektivitas beberapa jenis spam mesin pencari, sehingga meningkatkan kuwalitas hasil mesin pencari dan mencegah spamdexing yang terjadi.

Tag Nofollow tidak dimaksudkan untuk memblokir akses ke konten atau untuk mencegah konten yang akan di indeks oleh search engine. Hal ini merupakan metode untuk memblokir mesin pencari spider untuk mengakses konten di situs web maupun mencegah mereka menyertakan konten halaman dalam indeks mereka (Robots Exclusion Standard)/ robots.txt untuk memblokir akses dan halaman yang di rancang oleh admin blog atau kita supaya mesin pencari spider bisa atau tidak bisa dalam penjelajahan.

"Kesimpulan: NoFollow membatasi kerja spider robot dalam menjelajahi konten web kita atau isi web kita"

Sedangkan kebalikan dari Nofollow adalah DoFollow, pengertian DoFollow kebalikan dari NoFollow nah pusingkan....... sama. DoFollow bisa diartikan secara garis besar bahwa spider robot akan bekerja tanpa ada batasan tag tersebut (bisa leluasa meraba web atau blog kita gitu) dan mengesahkan atau mebenarkan suatu link yang terdapat di blog anda sah dan back link deh (kaya link otomatis berarti ya).
Sekarang sudah mengerti pengertian singkat, jika tidak jelas bisa comment!!!
>Dilanjut ke tipsnya jika sudah mengerti dan paham dari semua pengertian diatas, lansung kita membahas untung ruginya NoFollow dan DoFollow

Jika NoFollow:

1. Membatasi kerja spider robots
2. Mengatasi spam
2. Dalam perhitungan PR juga pengaruh atas tidak adanya spam
4. Link yang terdapat pada tag ini tidak di perhitungkan dalam penilaian PR
5. Dan banyak lagi kalau kita telaah dari pengertiannya

Jika Doffollow:

1. Banyak yang comment karena link yg terdapat di tag ini di raba oleh spider dan langsung terindexs sahhhhh
2. Bisa di artikan banyak link keluar dari blog kita " ingat PR google di tentukan dari besar kecilnya link in dan link out seimbang atau tidak"
3. Blog friendly pada sesama blog yang lagi membagun PR google
4. wah banyak juga kelebihan dan kekurangan jika kita liat dari pengertiannya...dah singkat saja

Trick DoFollow pada comment
Jika anda ingin DoFollow pada comment blog anda saya berikan sedikit tips dan trick:
1. Masuk dashboard----------->setting------------->backlink pilih show dan nanti hasilnya dibawah sebelah kiri terdapat tulisan "Links to this Post"
2. Anda harus menunggu sampai Google indeks pos yang memiliki link ke posting blog Anda.
3. Memodifikasi pada TEMPLATE

Masuk ke dashboard-------> layout blog Anda-----> klik Edit Html-------> cek di Expand Template Widget Checkbox di bagian atas kotak Edit Template teks kemudian cari kode di bawah ini



<dl id='comments-block'>
<b:loop values='data:post.comments'var='comment'>
<dt class='comment-author'expr:id='"comment-" + data:comment.id'>
<a expr:name='"comment-" +data:comment.id'/>
<b:if cond='data:comment.authorUrl'>
<a expr:href='data:comment.authorUrl'rel='nofollow'><data:comment.author/></a>
<b:else/>
<data:comment.author/>
</b:if>
<data:commentPostedByMsg/>
</dt> 

Hapus kode berwarna merah di atas kode: rel = 'nofollow' dan menyimpan template.

anda bisa menambahisuatu keterangan untuk komentar seperti;

Komentar pada blog ini dibuat untuk DOFOLLOW Spider Google.
Komentar dikelola.
Spam tidak akan ditolerir


Jika sudah sekarang kita akan menerapkan Googlebot agar mengikuti link back pada suatu post/blog anda. Hal ini berfungsi jika ada seseorang memposting suatu artikel dan terdapat URL kita maka dengan kode ini seseorang tadi akan mendapatkan link back dari blog kita ditambah dengan jurus comment di atas maka hasilnya Mak Nyussss

Masuk ke dashboard-------> layout blog Anda-----> klik Edit Html-------> cek di Expand Template Widget Checkbox di bagian atas kotak Edit Template teks kemudian cari kode di bawah ini:

<b:includable id='backlinks' var='post'>
<a name='links'/> <h4> <data:post.backlinksLabel/> </ h4>
<b:if cond='data:post.numBacklinks != 0'>
<dl class='comments-block' id='comments-block'>
<b:loop values='data:post.backlinks' var='backlink'>
<div class='collapsed-backlink backlink-control'>
<dt class='comment-title'>
<span class='backlink-toggle-zippy'> </ span>
<a expr:href='data:backlink.url' rel='nofollow'> <data:backlink.title/> </ a>
<b:include data='backlink' name='backlinkDeleteIcon'/>
</ dt> 

Hapus kode berwarna merah di atas kode: rel = 'nofollow' dan menyimpan template. Anda bisa menjelaskan hal ini dengan memasang baner U comment I follow atau bisa juga Back Link Followed

Semoga bermanfaat dan mengambil inti dari tips trick blog ini, jagan lupa tinggalkan comment.

2 comments:

penjelasanya ih komplit banget,tapi kenapa saya belum paham?

penjelasanya sih komplit banget,tapi kenapa saya belum pahamya?

Posting Komentar


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More